Martapura, Peloporkrimsus.com – Hari ini Partai Solidarotas Indonesia langsung turun bersama puluhan anggotanya yg tersebar d titik titik banjir kabupaten Banjar Kalsel.
Aksi Cepat Tanggap ini dilakukan oleh biro aksi bencana sosial DPW PSI KALSEL yg bekerjasama dengan DPD terdekat.
Menyusuri jalan jalan yg sudah tergenang banjir pakai Perahu dari warga, masuk ke gang gang yang ada di martapura. Aksi mereka disambut hangat oleh masyarakat setempat karena hanya PSI yang sampai saat ini terpantau media Peloporkrinsus.com yg turun langsung ke gang gang kota martapura.
Membagikan Ratusan bungkus nasi langsung menyambangi warga yg masih bertahan di atas atap rumah masing masing. Selain itu mereka juga menyerahkan puluhan kotak mie instan dan juga sembako ke dapur umum yg ada d martapura.
Bro agung sapaanya sebagai koordinator aksi cepat tanggap PSI “menyapaikan bahwa kegiatan ini sering dilakukan oleh Partai Solidaritas Indonesia”.
Untuk hari-hari selanjutnya pun akan segera kami kirim beberapa pakaian selimut dan obat obatan untuk mengurangi beban warga yg terdampak banjir di martapura dan daerah sekitarnya.
Di lain tempat saat diminta keterangan oleh media Peloporkrimsus.com ketua DPW PSI KALSEL, melalui telphon. Bro edy selaku ketua DPW PSI KALSEL “menyampaikan bahwa ini adalah ikhtiar kemanusiaan yg d lakukan oleh psi kalsel”.
Bencana yang terjadi adalah kondisi yang tidak wajar. Harus ada perhatian khusus pemerintah daerah untuk menanggulangi banjir yg selama ini terjadi berulang kali tiap tahunnya.
Kata bro edy sapaannya bahwa dia dan partainya akan bertekat memperjuangkan isu isu banjir di kabupaten banjar dan sekitarnya. (Sar)