Home Berita Pemkab Tanbu Mengusung Implementasikan Program Satu Desa Satu Mesjid menjadi Inovasi Daerah 

Pemkab Tanbu Mengusung Implementasikan Program Satu Desa Satu Mesjid menjadi Inovasi Daerah 

171
0

Tanah Bumbu-Kalsel, peloporkrisus.com – Pendayagunaan Aparatur Negara dan Repormasi Birokrasi (Kemenpan RB) Republik Indonesia, Pemkab Tanah Bumbu mengusung Program 1 Desa 1 Masjid menjadi inovasi unggulan daerah.

Hal itu dikatakan oleh Kepala Bagian Organisasi Setda. Syaikul Ansari saat memimpin rapat persiapan mengikuti lomba inovasi daerah, di ruang rapat bagian organisasi, 4/5/23.

Dijelaskannya, pelaksana teknis rapat persiapan ini diantaranya, Bagian Organisasi, Dinas PMD, Bappeda Litbang, Bagian Kesra, Bagian Pemerintahan, dan Diskominfo SP, ujar Syaikul Ansari yang juga Ketua Fornas LKSA-PSAA Kalimantan Selatan itu.

Selain itu, dilengkapi terkait dukungan data, dan Sinopsis 1 Desa 1 Masjid. Diantaranya pelaksanaannya, bagaimana manfaat dan tujuannya, serta keberlanjutannya, ujarnya

Pomen itu ikut serta hadir rapat tersebut, Kabag Organisasi Syaikul Ansari, Plh. Kadis Kominfo SP Gilang Akhmad, Bagian Kesra Andriani, dan peserta lainnya mengungkapkan.(Tim )

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here