Home Berita Polres Kepulauan Sula Target Capaian Vaksinasi Dosis I dan III.

Polres Kepulauan Sula Target Capaian Vaksinasi Dosis I dan III.

137
0

SANANA,peloporkrimsus.com – Dalam rangka hari ulan tahun HUT Bhayangkara ke 76 tahun, polri melaksanakan capayan vaksinasi tahap II sampai dengan tahap III secara serentak diseluruh Indonesa khususnya dilingkungan Polda Maluku Utara.

Kapolres kepulauan sula, AKBP. Cahyo Widyatmoko melalui Humas polres IPDA Masqun, mengatakan target capayan vaksinasi ini dilakukan secara serentak di seluruh Indonesa.

Untuk target vaksinasi di polda maluku utara, kepada polres kepulauan sula sebesar 2141 orang, dan posko vaksinasi dihalaman mapolres sula.

Namun untuk itu, pihaknya juga sudah menyampaikan keseluruh desa serta sekolah yang ada di kepulauan sula kepada masyarakatnya agar datang melaksanakan vaksinasi covid -19,” Ujurnya kepada wartawan, Rabu (15/6/2022) tadi

Ditambahkan oleh mantan kepala kepolisian sektor (Kapolsek) Kao, Halmahera Utara ini, dirinya berharap kepada warga untuk hadir melaksanakan vaksinasi.

Karena selesai di vaksin maka pihaknya akan membagikan beras sebesar 5 kilo gram kepada warga yang usai divaksin, namun paling terpenting adalah kita semua sadar bahwa vaksin itu untuk keselamatan kesehatan kita semua

“Polres kepulauan Sula berharap agar semua instansi lain, juga dapat menunjukan kepedulian terhadap masyarakat yang ada di kepulauan sula. yang dimana masi rendahnya capain vansinasi,” pintanya. (Red).

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here